Kategori: Berita Utama

  • Minlok Lintas Sektor Ke-III Puskesmas Dulupi

    Minlok Lintas Sektor Ke-III Puskesmas Dulupi

    Kamis, 29 Agustus 2024, Lokakarya Mini Lintas Sektoral merupakan suatu pertemuan antar petugas puskesmas dengan sektor terkait untuk meningkatkan kerjasama tim, memantau cakupan pelayanan puskesmas dan membina peran serta masyarakat secara terpadu agar dapat meningkatkan fungsi puskesmas. Dalam rangka penguatan program kerja dan sebagai bentuk upaya penggalangan serta pemantauan kegiatan sesuai dengan perencanaan, puskesmas Dulupi…

  • Puskesmas Dulupi Launching Inovasi G-Maps dan ILP

    Puskesmas Dulupi Launching Inovasi G-Maps dan ILP

    Selasa, 30/7/2024 Pelaksanaan Kelas Ibu Hamil Terpadu di rangakain LAUNCHING INOVASI G-MAPS (Generasi Emas Melalui Pencegahan Stunting) dan Launching ILP (Integrasi Layanan Primer) di Posyandu tingkat Puskesmas Dulupi dihadiri langsung oleh Ketua TP-PKK Kab.Boelemo Ibu Dr. Hj. Heldy Vanny Alam Moridu, S.Pd, M.Si, Kadis Kesehatan kab.Boalemo Ibu Hj. Sutriyani N. Lumula, S.ST, M.Kes, Camat Dulupi…

  • PKM Dulupi Gelar Pekan Imunisasi Polio di Hari Anak Nasional

    PKM Dulupi Gelar Pekan Imunisasi Polio di Hari Anak Nasional

    Puskesmas Dulupi melaksanakan Pemberian imunisasi Polio dalam rangka Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio 2024. Sebagai upaya Pemerintah dalam mencegah kasus KLB dengan 2 tetes manis imunisasi polio, bertepatan dengan hari Anak Nasional Selasa (23 /7/2023). Untuk wilayah kerja PKM Dulupi, Kick Off dilaksanakan di Posyandu Sayang Ibu Desa Kotaraja, dan dihadiri langsung oleh Kepala Puskesmas…

  • Puskesmas Dulupi Gelar Mini Lokakarya Tribulanan Rutin Ke-II

    Puskesmas Dulupi Gelar Mini Lokakarya Tribulanan Rutin Ke-II

    Lokmin Lintas Sektoral Triwulan II tingkat Puskesmas Dulupi berlangsung di Aula Puskesmas setempat pada Rabu, 12 Juni 2024. Dihadiri oleh Kadis kesehatan kabupaten boalemo Hj. Sutriyani Lumula,SST, M. Kes, Camat Dulupi sekaligus membuka kegiatan Lokmin, Forkopimdes Dulupi, Kepala puskesmas beserta jajaran pegawai/staf dan tenaga kesehatan Puskesmas setempat, petugas Pustu/Polindes, Kader kesehatan, kepala desa, kepala sekolah…

  • Puskesmas Dulupi Laksanakan Lokmin Tribulanan Rutin Pertama

    Puskesmas Dulupi Laksanakan Lokmin Tribulanan Rutin Pertama

    DULUPI-Lokmin tribulanan pertama dilaksanakan Rabu, 6 maret 2022 di Aula puskesmas dulupi, merupakan lokakarya penggalangan kerjasama pertama lintas sektoral yang diselenggarakan di tahun 2024.Keberhasilan pembangunan kesehatan memerlukan dukungan lintas sektor terkait. Oleh karena itu, Puskesmas harus melakukan kerjasama dengan lintas sektor agar diperoleh dukungan dalam pelaksanaan berbagai kegiatan dan program Puskesmas.Salah satu bentuk pemantauan kegiatan…

  • Lokakarya Mini Lintas Sektor Ke-IV Puskesmas Dulupi

    Lokakarya Mini Lintas Sektor Ke-IV Puskesmas Dulupi

    Lokakarya Tribulanan Rutin Ke IV Puskesmas Dulupi. Senin, 11 Desember 2023Lokmin IV ini dihadiri oleh Ibu Kepala Dinas Kesehatan Kab. Boalemo ibu Hj. Sutriyani Lumula, S.ST, M.Kes bersama pejabat fungsional Tim Pembina Cluster Binaan Dinkes Boalemo.Dipandu langsung oleh Bapak Camat Dulupi Linsek IV ini berjalan dengan baik dan hasil evaluasi kinerja selama 1 Tahun baik…

  • Survei Reakreditasi Puskesmas Dulupi

    Survei Reakreditasi Puskesmas Dulupi

    Salah satu cara untuk menilai mutu dan kualitas pelayanan puskesmas dilakukan dengan akreditasi. Dengan implementasi standar akredaitasi akan menjamin manajemen puskesmas, penyelenggaraan program kesehatan, dan pelayanan klinis telah dilakukan secara berkesinambungan. Akreditasi puskesmas adalah pengakuan terhadap Puskesmas yang diberikan oleh lembaga independen penyelenggara akreditasi yang ditetapkan oleh Menteri Kesehatan setelah dinilai bahwa Puskesmas telah memenuhi…

  • Puskesmas Dulupi Laksanakan Minlok Tribulanan Rutin Ke-3

    Puskesmas Dulupi Laksanakan Minlok Tribulanan Rutin Ke-3

    Rabu, 20 September 2023, bertempat di aula Puskesmas Dulupi telah dilaksanakan Lokmin Tribulanan Rutin ke-3 sebagai siklus manajemen puskesmas sesuai dengan Permenkes no 44 tahun 2016.Kepala Puskesmas Dulupi, Radmin Kamumu, SKM menyampaikan Lokmin ini merupakan kegiatan rutin yang kami laksanakan. Salah satu bagian dari siklus manajemen yang tidak pernah putus, terus berkesinambungan, dimana evaluasi kinerja…

  • Dokter Gigi Puskesmas Dulupi wakili Provinsi Gorontalo di ajang Nakes Teladan tingkat Nasional

    Dokter Gigi Puskesmas Dulupi wakili Provinsi Gorontalo di ajang Nakes Teladan tingkat Nasional

    drg.Fatimah saat menerima penghargaan Tenaga Kesehatan Teladan Tingkat Nasional Jakarta, –, Provinsi Gorontalo turut berpartisipasi dalam acara penganugerahan tenaga kesehatan teladan, Sumber Daya Manusia Kesehatan non pemerintah dan kader posyandu berprestasi tahun 2023 yang diselenggarakan oleh Kementerian Kesehatan Republik Indonesia bertempat di Hotel Sultan Jakarta, Selasa (15/08/2023) dengan mengusung tema yakni “Tenaga Kesehatan bangga melayani…

  • Puskesmas Dulupi laksanakan Kegiatan Aksi Bergizi

    Puskesmas Dulupi laksanakan Kegiatan Aksi Bergizi

    Dulupi– Selasa 18 Juli 2023, bertempat di BPU, Puskesmas Dulupi menyelenggarakan kegiatan Aksi bergizi bersama Siswa-Siswi SMA Negeri 1 Dulupi, SMP Negeri 1 Dulupi, dan Mts.Al-Khairat Dulupi. Turut hadir dalam kegiatan ini yakni Camat Dulupi Bapak Ramli A. Masi, S.Pd, Ketua TP.PKK Kecamatan Dulupi, Dinas Kesehatan yang di wakili oleh Kasie Promkes Bapak Ramin Abas,…